detikNews
Tsunami Jepang Akan Sentuh Papua, Tapi Kecil
Gempa 8,3 SR di lautan Pasifik sudah menghasilkan tsunami minor di Hokkaido, Jepang. Gelombang tsunami ini akan menyentuh Papua, Indonesia dalam ukuran kecil.
Sabtu, 13 Jan 2007 15:57 WIB







































