AC Milan gagal meraih kemenangan saat menjamu Hellas Verona akhir pekan lalu. Ketidakhadiran Zlatan Ibrahimovic disebut membuat permainan Rossonerri gamam.
Paolo Maldini menegaskan AC Milan harus memberikan segalanya saat Juventus di semifinal Coppa Italia. Hal ini demi tiket menuju ke kompetisi Eropa musim depan.
Stefano Pioli menilai Juventus adalah lawan yang tepat bagi AC Milan yang ingin bangkit. Tim asuhannya siap menunjukkan ada di level sama dengan Bianconerri.
Duel AC Milan Vs Juventus di semifinal Coppa Italia sekaligus menghadapkan dua bomber: Zlatan Ibrahimovic buat Rossoneri dan Cristiano Ronaldo untuk Bianconeri.
AC Milan gagal meraih kemenangan saat menjamu Hellas Verona dalam lanjutan Liga Italia. Rossonerri ditahan seri 1-1, meski unggul jumlah pemain di babak kedua.
Daniel Maldini melakoni debut bersama AC Milan saat bersua Hellas Verona di Liga Italia. Ia menjadi generasi ketiga dinasti Maldini yang bermain di Rossonerri.
Carlo Ancelotti membandingkan atmosfer sepakbola di Inggris dan Italia. Menurut manajer Everton itu, para penggemar di Serie A lebih mengganggu dirinya.
Jelang Coppa Italia, Juventus diterpa rumor. Apalagi, kalau bukan kursi pelatih Maurizio Sarri yang kabarnya mau diganti Massimiliano Allegri atau Guardiola.