detikNews
Pengumuman! Per 1 April Tarif KRL Tak Lagi Berdasar Stasiun, Tapi Jarak
Pemerintah mengubah perhitungan tarif tiket KRL Commuter Line Jabodetabek. Tarif yang tadinya berdasar jumlah stasiun yang dilalui, kini berubah menjadi berdasar jarak. Nah, jadi berapa tarif rute KRL harian Anda?
Jumat, 27 Feb 2015 19:12 WIB







































