Sepakbola
Pep Sebut Hasil Imbang Sebagai Sebuah Pencapaian
Pep Guardiola menyebut Real Madrid tampil sangat baik kala menghadapi timnya. Oleh karena itu ia menyebut, imbang adalah hasil yang cukup baik.
Senin, 15 Agu 2011 06:40 WIB







































