detikNews
10 Ribu Personel TNI-Polri Amankan Laga Indonesia vs Thailand di GBK
Sebanyak 10 ribu personel gabungan disiagakan untuk mengamankan pertandingan Indonesia melawan Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) besok.
Senin, 09 Sep 2019 21:40 WIB







































