detikNews
ICW: Dana Bansos Kementerian Rawan Dicurangi
Dana bantuan sosial (bansos) di 15 kementerian cukup tinggi, sekitar Rp 69,5 triliun untuk tahun 2013. Dana ini rawan digunakan pejabat eksekutif untuk kepentingan terselubung menjelang pemilu 2014.
Selasa, 12 Nov 2013 16:56 WIB







































