detikHealth
Segera Daftar Sebelum Sakit! Jeda Diperlama, Daftar BPJS Tak Bisa Dadakan Lagi
Meskipun di sebagian wilayah pendaftaran untuk menjadi peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) masih tinggi, masih ada pula yang menunda-nunda waktu pendaftaran. Tak sedikit pula yang mendaftar saat sudah jatuh sakit.
Senin, 19 Jan 2015 18:01 WIB







































