detikNews
Pengungsi Myanmar Bakar Bank di Melbourne karena Motif Balas Dendam
Pengadilan di Melbourne telah mempublikasikan rekaman video CCTV dari pencari suaka asal Myanmar yang membakar sebuah bank di Springvale, tenggara Melbourne.
Selasa, 19 Sep 2017 18:26 WIB







































