Menko Polhukam Luhut mendorong KPK lebih gencar mengusut tindak pidana pencucian uang. Ia menyebut besaran dana terkait kasus itu mencapai triliunan rupiah.
Ketua DPR Setya Novanto, pengusaha Riza Chalid dan Dirut Freeport Maroef Sjamsuddin menyebut nama Luhut Pandjaitan tentang pembangunan smelter dan PLTA di Papua