detikNews
Sudin Sosial Jaksel Amankan 2 Petugas Kebersihan Gadungan yang Mengemis
Dua petugas kebersihan gadungan diamankan Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan. Bermodalkan seragam petugas kebersihan warna oranye, dua pria itu mengemis kepada pengendara yang melintas.
Minggu, 27 Jul 2014 07:43 WIB







































