detikNews
Kasus Korupsi PON, Gubernur Riau Bantah Beri Rp 1,8 M untuk DPRD
Gubernur Riau Rusli Zainal membantah pernyataan mantan Kadispora Riau, Lukman Abbas yang menyebutkan dirinya menyetujui dana Rp 1,8 miliar sebagai pelicin pembahasan perda tentang venue PON. Dia mengaku tidak tahu menahu.
Jumat, 03 Agu 2012 14:36 WIB







































