detikNews
Ini Daftar 8 WN Nigeria yang Masuk Daftar Eksekusi Mati di Indonesia
Nigeria memanggil Dubes Indonesia terkait eksekusi mati gembong narkoba Daniel Enemuo pada 18 Januari 2015. Berdasarkan data di BNN, saat ini sedikitnya ada 8 WN Nigeria yang tengah antre dihukum mati.
Selasa, 20 Jan 2015 11:34 WIB







































