Polda Metro Jaya mengumumkan hasil tes urine Naufal Samudra negatif narkoba. Kekasih Dinda Kirana ini akhirnya dijadikan saksi dalam kasus pengedaran narkoba.
Mantan PM Malaysia Mahathir Mohamad disebut pernah menerima donasi politik 2,6 juta Ringgit (Rp 8,7 miliar) dari perusahaan yang terlibat kasus dugaan korupsi.
KSAD Jenderal Dudung Abdurachman menjenguk korban penembakan yang diotaki suami sendiri Kopda M atau Kopda Muslimin di Semarang. Berikut informasi lengkapnya.