detikSport
Rexy Terima Penghargaan dari Pemerintah Malaysia
Sukses meniti karir sebagai pelatih pasangan ganda Malaysia, Rexy Mainaky dihadiahi penghargaan khusus oleh pemerintah Malaysia yaitu status Permanent Residence.
Sabtu, 28 Jul 2007 00:40 WIB







































