detikFinance
Dag Dig Dug Menanti Aturan Tender Offer Bapepam
Rencana Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam LK) mengeluarkan revisi aturan tender offer beberapa kali tertunda. Pelaku pasar pun dag dig dug menunggu wujud peraturan tersebut.
Senin, 30 Jun 2008 10:25 WIB







































