PDIP tak mengusung mantan kadernya, Akhyar Nasution, di Pilkada Medan 2020. Megawati Soekarnoputri menegaskan keputusan rekomendasi merupakan hak prerogatifnya.
Gatot Nurmantyo Cs mendapat sindiran dari Megawati Soekarnoputri terkait deklarasi KAMI. Gatot sempat masuk bursa capres, namun elektabilitasnya masih kecil.
DPC PDIP Banyuwangi menggelar Rapat Kerja Cabang Khusus (Rakercabsus). Ini digelar untuk memenangkan Ipuk Fiestiandani-Sugirah dalam Pilbup Banyuwangi 2020.
Jejak Gatot Nurmantyo menjadi oposisi Jokowi sudah terlihat sejak masih menjadi Panglima TNI. Gatot terus bermanuver hingga kini bergabung bersama KAMI.
Aksi Gatot Nurmantyo dkk mendeklarasikan Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) mendapat banyak sorotan. Sederet sindiran tajam diarahkan ke mereka.