detikNews
Jadi Lurah Muda Tanjung Barat, Debby: Saya Ingin Jalankan Keinginan Pak Ahok
Di usianya yang masih muda, Debby Novita dipercaya menjabat sebagai Lurah Tanjung Barat, Jaksel. Debby langsung ingin bekerja, berpacu dengan waktu.
Jumat, 08 Jan 2016 22:45 WIB







































