Manchester United mengajukan proposal baru untuk mendatangkan Patrick Dorgu dari Lecce. Namun tawaran itu masih di bawah harapan dan akhirnya kembali ditolak.
Liverpool masih gencar memburu Arne Slot. Perwakilan klub sudah bertemu dengan petinggi Feyenoord untuk membahas kemungkinan kepindahan Arne Slot. Ini hasilnya.