Informasi intelijen terbaru Estonia menyebut Rusia terus mengerahkan tentara ke perbatasan Ukraina dan kemungkinan akan melancarkan serangan militer 'terbatas'.
Negara anggota Uni Soviet resmi dinyatakan pecah pada 1991. Sebelumnya, Uni Soviet ini sempat berjaya dengan beranggotakan 15 negara yang menjadi bagiannya.
Belarusia jadi sekutu Rusia dalam aksi militer ke Ukraina. Belarusia menggelar latihan perang bersama Rusia hingga beri jalur pasukan militer Rusia ke Ukraina.
Ukraina menyebut perintah Putin untuk menempatkan pasukan nuklir Rusia dalam siaga tinggi bertujuan memberikan tekanan menjelang dialog di perbatasan Belarusia.