detikNews
Ledakan di Duren Sawit Diduga Akibat Ngoplos Gas
Sebelum terjadi ledakan, warga sempat mencium bau gas menyengat dari kios pengecer elpiji milik Haryanto alias Ateng. Warga sudah memperingatkan. Namun, Ateng beralasan tengah mengoplos gas.
Jumat, 13 Nov 2009 14:34 WIB







































