MUI meluncurkan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) untuk auditor halal, pengawas syariah, dan penyelia halal. LSP MUI merupakan gabungan dari dua LSP sebelumnya.
Fatwa salat Jumat dua gelombang telah diterbitkan. Ada dua fatwa yang berbeda telah dikeluarkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat dan MUI DKI Jakarta.
MUI Jatim menilai banyak berita salah terkait fatwa MUI No 14 Tahun 2020 Tentang Penyelenggaraan Ibadah Dalam Situasi Terjadi Wabah Corona. Ini penjelasannya