detikOto
Penjualan Mobil Anjlok di Awal Tahun, Cuma 80 Ribu Unit
Penjualan mobil di awal tahun 2019 mengalami penurunan. Terdapat penurunan sekitar 15,3 persen jika dibandingkan antara Januari 2019 dengan Januari 2018.
Selasa, 19 Feb 2019 09:59 WIB







































