Sepakbola
Michael Bridges dan O'Leary Babes
Di atas ketinggian puluhan ribu kaki, saya duduk di sebelah Michael Bridges. Entah berapa banyak orang di Indonesia yang masih mengingatnya, tapi sekitar satu dekade lalu dia adalah bagian dari Leeds United yang magis itu.
Selasa, 23 Apr 2013 13:58 WIB







































