Sepakbola
Bayern Enggan Ratapi Cedera Para Pemainnya
Bayern Munich belakangan ditinggal beberapa pemainnya karena cedera. Menghadapi situasi tersebut, Bayern menolak untuk mengeluh karena merasa punya skuat yang mumpuni.
Kamis, 02 Apr 2015 16:09 WIB







































