detikHealth
Berjuang Setop Konsumsi Gorengan dan Es, Berat Badan Neneng Turun 36 Kg!
Makanan yang digoreng dan es merupakan menu favorit hampir sebagian besar orang, tak terkecuali Neneng Ratnasari (21). Namun karena tekadnya sudah bulat untuk menjauh dari obesitas dan ingin sehat, Neneng pun berhenti mengonsumsi kedua jenis asupan tersebut.
Senin, 16 Feb 2015 11:30 WIB







































