detikSport
Panen Kritikan, UFC 249 Resmi Ditunda
UFC 249 sempat dinyatakan jalan terus di tengah pandemi virus corona. Namun setelah menuai kritikan, duel kalender tersebut secara resmi ditunda.
Jumat, 10 Apr 2020 15:55 WIB