detikNews
5 Penyidik Klarifikasi di Depan Tim 8, Susno Tak Ikut
5 Nama penyidik disebut dan menjadi 'aktor' dalam rekaman dugaan rekayasa kriminalisasi KPK dibawa ke hadapan Tim 8 (tim pencari fakta). Namun Susno Duadji yang namanya sangat sering disebut tidak diikutsertakan.
Rabu, 04 Nov 2009 16:09 WIB







































