detikNews
Serangan AS ke Iran akan Lebih Mahal daripada Perang Irak & Afghan
Nampaknya AS tidak bisa begitu saja menyerang Iran. Sebab, laporan intelijen dan militer AS memperkirakan, serangan ke Iran memakan lebih banyak biaya dibanding serangan ke Irak dan Afghanistan.
Selasa, 18 Sep 2012 15:46 WIB







































