detikNews
Polda Sumut Kerahkan 1.350 Personel Amankan Perayaan Imlek
Polda Sumut mengerahkan 1.350 personelnya untuk mengamankan perayaan Imlek yang jatuh besok. Di antara titik-titik pengamanan yaitu Vihara-vihara.
Kamis, 15 Feb 2018 14:02 WIB







































