Sepakbola
Piala FA: Diwarnai 3 Kartu Merah, MU Singkirkan Fulham Usai Menang 3-1
Manchester United berhasil mengalahkan Fulham dengan skor akhir 3-1 di perempatfinal Piala FA. Pertandingan berlangsung panas yang melahirkan tiga kartu merah.
Senin, 20 Mar 2023 01:30 WIB