Style Icon Awards 2013 (SIA 2013) merupakan penghargaan tahunan yang digelar OnStyle. Penghargaan ini diberikan untuk para selebriti yang paling menarik perhatian publik pada 2013.
Album mini ketiga Kim Hyun Joong 'Round 3' tak hanya menempati posisi pertama tangga lagu online di Korea seperti Bugs, tetapi juga menempati posisi lima besar di char iTunes beberapa negara.
Semakin kentara masalah penunggakan gaji pemain-pemain sepakbola di Indonesia. Terakhir, seorang pemain asing mengadu ke PSSI karena sudah empat bulan belum menerima bayaran.
Ardistia Dwiasri, yang lebih dikenal dengan label 'Ardistia New York' itu, telah berhasil membanggakan Indonesia lewat karyanya yang di dunia internasional. Kini Ardistia akan memperkenalkan kain tenun.
Setelah Linda Wenifanetri berhasil mengalahkan Wang Yihan, kejutan diharapkan kembali terjadi saat Belaetrix Manuputi menghadapi unggulan kedua asal India, Saina Nehwal.
Traveler yang akan menyambangi Seoul, Korsel, naik maskapai Singapore Airlines akan bisa menikmati lounge baru di Bandara Incheon. Lounge SilverKris dilengkapi beragam fasilitas, dari WiFi sampai kamar mandi yang nyaman.
Sejumlah warga Korsel berenang sejauh 230 kilometer menuju Pulau Dokdo yang menjadi sengketa Korsel-Jepang. Hal ini dalam rangka memperingati berakhirnya penjajahan Jepang atas Korsel selama 35 tahun.
Olimpiade London 2012 sepertinya menjadi olimpiade yang paling sial kontingen Indonesia semenjak tradisi mendulang emas di Olimpiade Barcelona 1992 . Kekalahan ganda campuran Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir di semifinal membuat harapan Indonesia meraih emas sirna.
Para seniman dan arsitek di Korea Selatan sengaja menjadikan Desa Heyri sebagai pusat karya mereka. Hanya satu jam dari Kota Seoul, Anda bisa berkeliling desa penuh bangunan modern minimalis seperti yang dimuat dalam majalah arsitektur!