Laporan IDC Q4 2024 mengungkap Transsion kini memimpin pasar smartphone Indonesia, menggeser Samsung dan Xiaomi dengan strategi harga terjangkau dan inovasi.
Wamenkomdigi menekankan pentingnya pengembangan talenta digital RI. Fokus pada SDM lebih utama daripada infrastruktur digital untuk memanfaatkan bonus demografi
Kementrans gandeng Ehime University Jepang untuk mengembangkan kawasan transmigrasi sebagai pusat pertumbuhan ekonomi baru melalui riset dan kolaborasi.