Penganugerahan terhadap 5 sosok polisi teladan dalam Hoegeng Awards 2024 akan diumumkan malam ini. Momen pemberian penghargaan ini akan disiarkan di detikcom.
Malam puncak penganugerahan Hoegeng Awards 2024 akan digelar besok. Akan ada 5 sosok polisi teladan yang terpilih menerima penghargaan Hoegeng Awards 2024.
Kapolri Jenderal Sigit mengatakan berbagai kegiatan dilakukan dalam HUT ke-78 Bhayangkara. Lomba itu di antaranya stand up comedy hingga Hoegeng Awards.
Pendi Saragih (50) mengalami luka di bagian kepalanya terkena tembakan dari Melfin Sihaloho yang ternyata salah sasaran. Kejadian itu terjadi di Simalungun.
Aksi penembakan warga di Simalungun oleh pelaku Melfin Johannes Sihaloho (32) ternyata salah sasaran. Pelaku bukan hendak menembak korban melainkan orang lain.
Uji publik kandidat Hoegeng Awards memasuki hari terakhir. Masyarakat masih bisa menyampaikan informasi mengenai kandidat Hoegeng Awards hingga malam nanti.