Pelatih Irak Graham Arnold menyebut Arab Saudi dalam posisi lebih tertekan jelang duel kedua tim di ronde empat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, ungkap pengalaman melatih setelah dipecat Ulsan HD. Ia bicarakan keberhasilan melawan Arab Saudi dan Australia.