detikFood
Laki-laki Juga Bisa
Kalo ada persepsi yang menyatakan bahwa yang boleh kerja di dapur adalah hanya seorang perempuan, maka itu adalah persepsi yang kurang tepat. Karena pada dasarnya, pekerjaan di dapur juga dapat dikerjakan olah laki-laki tanpa mengurangi nilai kemaskulinannya.
Selasa, 09 Okt 2012 11:04 WIB







































