detikNews
Dony Diperlakukan Tak Wajar, Keluarga Ngadu ke LBH
Dony, tersangka dugaan pengeroyokan hingga tewasnya anggota Brimob Briptu I Gede Marga Rana Jaya dalam peristiwa penembakan di ITC Mangga Dua 21 Mei lalu, mendapatkan perlakuan tidak menyenangkan selama di sel.
Selasa, 22 Jun 2010 13:12 WIB







































