detikNews
Tentara Israel Tembak Mati Pemuda Palestina dalam Bentrokan di Bethlehem
Tentara Israel menembak mati seorang pemuda Palestina. Penembakan terjadi dalam pengerebekan di kamp pengungsi Bethlehem, Tepi Barat yang berujung bentrokan.
Selasa, 08 Des 2015 17:36 WIB







































