Mi instan kuah soto, kreasi unik dari warung Sukti di Bandung. Nikmati perpaduan rasa gurih soto dengan mi instan, favorit siswa SMA BPI selama 30 tahun.
Tom yum populer adalah tom yum gung yang berisi udang besar atau tom yum pla berisi fillet ikan. Namun, ternyata ada variasi tom yum lain yang tak kalah enak.
Bakmi goreng selalu enak dimakan kapan saja. Apalagi bakmi goreng yang satu ini. memakai isian kangkung dan jamur yang segar dan bumbu bawang yang gurih.
Tinggal jauh dari rumah dan keluarga membuat banyak anak kos bagikan pengalaman mereka saat makan. Mulai dari masuk resto mahal sampai momen makan hemat.
Pengidap gastroesophageal reflux disease (GERD) atau orang awam menyebutnya penyakit asam lambung, perlu lebih selektif dalam memilih makanan saat sahur.