Sepakbola
Del Piero-Diego 'Sulit Akur'
Di mata Luigi Del Neri, Alessandro Del Piero dan Diego Ribas adalah dua pemain yang bertipe sama. Oleh karena itu keduanya sulit untuk dimainkan bersamaan, dan salah satunya harus rela dipinggirkan.
Kamis, 15 Jul 2010 00:19 WIB







































