Keluarga sempat mencari-cari keberadaan Aisyah Nur Fadillah (13) yang belakangan diduga tewas diracun kakak iparnya, RK, di Palembang, Sumatera Selatan.
Warga Depok dikejutkan penemuan jasad bayi di Kali Limo saat malam tahun baru. Polisi menyelidiki asal-usul bayi yang diperkirakan meninggal 2 hari sebelumnya.