Menteri Luar Negeri AS John Kerry telah tiba di Cina dimana dia diperkirakan akan meminta Beijing untuk menggunakan pengaruhnya untuk mengekang Korea Utara.
Setahun lalu, Direktorat Tes Operasional dan Evaluasi Kementerian Pertahanan Amerika Serikat merilis laporan hasil penilaian terhadap kapal Littoral Combat (Littoral Combat Ship – LCS). Direktorat Tes Operasional memperingatkan Angkatan Laut Amerika bahwa kapal ini tak bakal selamat jika dipakai bertempur di medan perang sesungguhnya.
"Memang perlu kita sikapi hati-hati. Jangan sampai klaim tersebut menjadi klaim wilayah. Kita sudah protes dengan Cina masalah ini," kata Panglima TNI Agus Suharton.
Di tengah hubungan diplomatik dua negara yang sedang panas, kontingen Jepang mengaku mendapat jaminan keamanan dari Cina yang menjadi tuan rumah kejuaraan seluncur indah.
Ribuan warga Cina mengepung dan melempari kedutaan Jepang di Beijing dalam aksi protes menyusul perseteruan kepulauan Laut Cina Timur diantara kedua negara.
Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton mengatakan sebagai negara demokrasi ketiga terbesar di dunia Indonesia perlu mengedapankan perlindungan terhadap kelompok minoritas.
Menlu AS Hillary Clinton tiba di Bandara Halim Perdanakusumah, Jakarta Timur, sore nanti. Dalam kunjungannya, Hillary akan bertemu dengan Menlu Indonesia Marty Natalegawa dan Presiden SBY.
Sebagai negara kepulauan, Indonesia membutuhkan 10 sampai 12 kapal selam untuk mencegah potensi gangguan keamanan laut. Diharapkan target pemenuhan kapal selam dapat rampung sebelum tahun 2024.