Hidup Ala Barat Bisa Picu Penyakit Kanker
Banyak faktor yang bisa 'membangunkan' sel kanker di dalam tubuh kita. Selain faktor keturunan, kebiasaan hidup ala western (budaya barat, red) juga bisa memicu munculnya kanker termasuk kanker payudara.
Rabu, 05 Okt 2011 16:32 WIB







































