detikNews
Dituding Greenpeace Rusak Hutan, APP Turunkan Tim Spesialis untuk Verifikasi
Dalam investigasinya, Greenpeace menemukan pabrik kertas di Riau merusak hutan, karena menggunakan kayu jenis ramin yang dilindungi internasional. Asia Pulp and Paper menerjunkan tim untuk memverifikasi laporan itu.
Kamis, 01 Mar 2012 19:41 WIB







































