detikNews
TKW Karawang Pulang ke Indonesia Usai Videonya Viral
Fitria, TKW asal Karawang, kini berada di Jakarta. Sebelumnya, video perempuan tersebut viral karena meminta tolong untuk dipulangkan dari Bahrain ke Indonesia.
Sabtu, 29 Jan 2022 18:29 WIB







































