Real Betis kurang diunggulkan di final Conference League. Betis percaya diri menghadapi Chelsea usai kompetitif melawan Barcelona dan Real Madrid di musim ini.
Kevin Diks cetak gol penalti dalam kemenangan FC Copenhagen atas Hearts di UEFA Conference League. Pemain Indonesia itu punya rekor penalti yang mentereng!