Penyerang veteran Pierre-Emerick Aubameyang terus gacor di Liga Europa. Golnya ke gawang Shakhtar Donetsk menjadikan dia pemain tertajam di kompetisi itu.
Liverpool dipastikan kehilangan Juergen Klopp pada akhir musim ini. Pelatih asal Jerman itu memutuskan mundur dan mengambil cuti sementara dari dunia sepakbola.
Sejumlah duel seru terjadi di playoff Liga Europa tadi malam. AC Milan berhasil meraih kemenangan, sedangkan AS Roma ditahan imbang dalam laga tandang.