detikNews
Polda Metro Teliti Surat Perintah 7 Polisi yang Aniaya Mati Pelaku Narkoba
Polda Metro akan meneliti apakah tujuh oknum polisi tersebut dilengkapi surat perintah saat menangkap pelaku narkoba yang dianiaya hingga tewas.
Sabtu, 29 Jul 2023 17:48 WIB







































