detikHot
Kepincut Indonesia, Bule Prancis Jepret Kekayaan Budaya sampai Warganya
Bule asal Prancis Marius Moragues berkeliling Indonesia sejak September 2015 dan mulai kepincut. Ia mengabadikan kekayaan budaya sampai warga yang tinggal.
Rabu, 19 Agu 2020 13:26 WIB