Siapa yang rindu pada Kangen Band? Kembali bermusik bersama setelah delapan tahun terpisah rupanya membuat para personel Kangen Band mengalami perubahan.
Babe Cabita kembali dengan gaya konyolnya. Kali ini datang dari Instagram miliknya. Ia pun menyoroti soal kasus Corona yang tengah merebak di Indonesia.