Ayah di Tanjung Jabung Timur, Jambi, bernama Alwi (49), tega mencabuli dua anak tirinya. Aksi itu telah dilakukan berulang kali selama setahun terakhir.
Seorang ayah tiri di Gresik, MFS (34), memperkosa anak tirinya 5 kali. Pelaku mengaku sakit hati pada istrinya. Polisi mengingatkan orang tua untuk waspada.
Insiden tendangan kungfu dalam Liga 4 Jatim menyebabkan cedera serius pada Firman Nugraha. Ia minta ganti rugi biaya pengobatan dan sanksi tegas untuk pelaku.